Bintara.id, Jakarta- Presiden Joko Widodo atau Jokowi berkesempatan memberikan pidato secara virtual di hadalan seluruh peserta Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS) XI, Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) yang diselengarakan di Toraja, Sulawesi Selatan sejak tanggal 22 - 28 Januari 2023.
Dalam video yang diunggah melalui akun instagram @pmkri.center, Rabu, 25 Januari 2023, nampak Presiden Jokowi memberikan pesan-pesan pembangunan menuju Indonesia Maju yang sudah dan sedang dikerjakan oleh pemerintahan Jokowi.
Fondasi Indonsesia Maju saat ini menurut Presiden Jokowi harus diperkuat.
Baca Juga: Mobil Dinas Pemda Ende Kerap Bergoyang Malam Hari, PMKRI Ende : Memalukan
Terhadap hal itu, menurut Presiden Jokowi ada tiga pilar pendukung fondasi Indonesia Maju yang dibeberkan oleh Jokowi sebagai pesan dalam RAKERNAS XI PMKRI.
"Pertama, pemerintah telah membangun infrastrukur besar-besaran di seluruh pelosok Indonesia", ujar Jokowi.
Infrastrukur yang dimaksud adalah jalan, rel kereta api, bendungan, irigasi dan masih banyak lagi yang disebutkan Presiden Jokowi.
Pilar kedua pendukung Indonesia Maju menurut Presiden Jokowi adalah reformasi struktural.
"Kita telah melakukan reformasi struktural", ucap Presiden Jokowi.
Baca Juga: Niat Ingin Adakan Kegiatan, Kader PMKRI Malah Ditanya Keperawanan oleh Oknum DPRD
Artikel Terkait
Simak! Ini 11 Rekomendasi Bedak Bayi Terbaik & Bagus untuk Kulit si Kecil
Tak Kalah Bagus dengan Brand Luar, Ini 7 Brand Makeup Lokal Yang Wajib Kamu Cobain
Jangan Khawatir, Ini 13 Rekomendasi Serum Wajah Produk Lokal Terbaik
Ini Rekomendasi Lipstik Termahal di Dunia, Gak Nyangka Harganya Mencapai Miliaran Rupiah
Tips Mantap Balikan dengan Mantan, Termasuk Bersedia Maafkan Masa Lalu!